Jika kamu ingin memiliki Hp yang bagus dengan harga yang murah, kamu membaca artikel yang tepat karena kali ini kami akan membahas beberapa Hp Android dengan murah yakni harga di bawah satu juta rupiah.
Kamu bisa memilih Hp Android dibawah 1 juta ram 1gb yang bisa kamu pilih sebagai Hp yang kamu inginkan. Saat ini dengan budget yang pas-pasan. Meskipun Hp ini masih termasuk Hp standard, namun bisa kamu gunakan gunakan dengan baik sesuai kebutuhanmu.
Nah berikut ini ialah beberapa jenis Hp Android yang murah di bawah satu juta yang kami rekomendasikan :
- Samsung Galaxy A01 Core
Merk Hp yang pertama ialah Samsung Galaxy A01 Core. Seperti yang kita tahu bahwa Samsung memiliki banyak jenis Hp mulai dari yang murah hingga yang mahal. Jika kamu mencari Hp Samsung dnegan harga murah, kamu bisa memilih Samsung Galaxy A01 Core.
Hp jenis ini sudah memiliki GPU PowerVR GE8100 dan sudah bertenaga chipset mediatek MT6739WW yang mana sudah cukup bagus, jika kamu gunakan untuk bermain game melalui Hp.
Harganya terbilang sangat etrjangkau sekitar dibawah satu juta rupiah dengan memori internal 16GB dan RAM 1GB. Tampilan Hp ini juga bagus dan menarik.
- Samsung Galaxy A2 Core
Merk Hp yang kedua ialah Samsung Galaxy A2 Core. Hp ini juga termasuk Hp Android yang telah dirilis pada tahun 2019. Hp jenis ini terbilang murah yang mana sudah terdapat memori 8GB dan RAM 1GB. Selain itu, Hp Samsung Galaxy A2 Core ini juga sudah dibekalid negan beberapa aplikasi versi lite yang sudah ada di Hp ini.
- Xiaomi Redmi 7A
Merk Hp yang ketiga ialah Xiamoi Redmi 7A. Hap ini sudah dibekali chipset Qualcom Snapdragon 439 dengan layer 5,4’’. Dengan harga yang relative murah, Hp ini juga sudah berkapasitas 4000mAh.
Selain itu, kamera bawaan Hp ini juga terbilang bagus yaitu dengan kamera belakang 13MP dengan resolusi sebesar 720 X 1440 pixels.
- Xiaomi Redmi Go
Merk Hp yang keempat ialah Xiaomi Redmi Go. Hp ini menawarkan memori RAM sebesar 1GB dan memori internal sebesar 8GB dan bahkan dapat ekspansi hingga 128 GB.
Selain itu, Hp ini juga didukung dengan fitur fotografi yang mana sudah didukung LED flash dan HDR dengan kamera utama 8MP dan kamera depan 5MP.
- Asus Zenfone Live (L2)
Merk Hp yang kelima ialah Asus Zenfone Live (L2). Nha Hp jenis ini sudah memiliki kapasitas 3000 mAh dan juga mendukung live streaming. Untuk kameranya yaitu 5 MP untuk kamera depan dan 13 MP untuk kamera belakang.
Itulah rekomendasi Hp Android murah dibawah 1 juta yang bisa kamu pilih tanpa bingung dengan budget yang mahal.